Depan Profil Visi Dan Misi

Visi Dan Misi

Visi :

Menuju

Sumberjaya “MANIS”

(Maju, Agamis, Nyaman, Indah dan Sejahtera)

 

MISI 

 

  1. Mengoptimalkan sistem kerja aparatur pemerintahan desa sesuai dengan tugas pokok dan fungsinya, guna meningkat kan kualitas pelayanan kepada masyarakat;
  2. Pemerataan pembangunan diseluruh wilayah desa Sumberjaya dengan mengutamakan kebutuhan masyarakat berdasarkan musyawarah bersama;
  3. Meningkatkan Sumber Daya Manusia agar dapat memanfaatkan Sumber Daya Alam yang ada demi mencapai kesejahteraan masyarakat;
  4. Mewujudkan Pembangunan Perdesaan Berbasis Pertanian dan Potensi Lokal untuk mempercepat Pertumbuhan dan Pemerataan Ekonomi Masyarakat;
  5. Mewujukan Masyarakat Sumberjaya yang MANIS dalam kehidupan Beragama dan Bermasyarakat;